Tuesday, 20 September 2011

Peluang Agen Tiket Pesawat Online

09:29

Prospek Bisnis online di bidang penjualan tiket pesawat masih sangat besar peluangnya, selama perusahaan penerbangan masih ada dan dunia pariwisata terus berkembang, bisnis tiket pesawat masih layak untuk dipertimbangkan, hal yang perlu diperhatikan adalah menjamurnya pusat penjualan tiket dimana – mana, sehingga daya saing semakin tinggi, perlu suatu terobosan yang inovatif agar tetap bersaing sehat.

Menjadi Agen Tiket Pesawat secara online tidaklah lagi sesulit yang Anda bayangkan seperti halnya dulu.
Bahkan kini bisa dilakukan kapan saja di mana saja oleh Anda yang berprofesi sebagai karyawan, pengusaha, ibu rumah tangga, mahasiswa, atau siapa saja.

Saat ini sudah ditemukan sebuah sistem yang sederhana, sehingga Anda bisa membuat reservasi secara online, dan meng-issue tiket sendiri tanpa perlu memasukkan deposit yang begitu besar kepada pihak airline. Anda bisa temukan beberapa situs yang menawarkan jasa pelayanan pemesanan tiket online, dan membolehkan Anda untuk menjadi agen. Pembagian hasilnya pun terbilang menguntungkan. Kemudian hal penting lainnya adalah bahwa Anda tidak memiliki resiko yang terlalu tinggi, karena hanya memerlukan modal awal untuk membership saja.

Untuk salah satu contoh yang cukup profesional, Anda bisa melihat contohnya dan silahkan kunjungi situs ini. Di situs tersebut Anda cukup mendaftarkan diri Anda untuk segera mendapatkan manfaat dan kemudahannya. Setelah melakukan pembayaran untuk aktivasi membership Anda, Anda siap menjadi agen tiket online dengan mudah.

Posted by

Adrian Agoes, MM.Par a post graduate on Tourism Administration is now a lecturer at a tourism school in Bandung. His experiences are vary from being a tour leader visiting remote places in Indonesia, to being a travel photographer.

 

© 2013 Pemasaran Pariwisata. All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top